Foto Mobil Toyota Rush. OverviewSama seperti Terios, Toyota Rush bertarung di pasar SUV kompak sejak diproduksi 14 Desember 2006. Toyota Rush menawarkan mesin yang sama dengan kembarannya, yaitu mesin 2NR-VE 1.5L dengan pilihan transmisi manual dan otomatis.
Dimana varian entry level Toyota Rush G MT dibanderol Rp255 jutaan dan Toyota Rush TRD Sportivo AT sebagai varian tertinggi mendapatkan harga Rp275 jutaan. Toyota Rush hadir dalam dua varian, G dan S, dengan varian terakhir diganti menjadi TRD Sportivo pada 2013.
Berbeda dari pendahulunya, Toyota Rush kini punya konsep baru dengan kabin lebih lega, namun dimensi mobil tidak terlalu berbeda dari sebelumnya. .
New Rush GR Sport
Klik "Setuju" bila Anda setuju menggunakan cookies di web kami. Kami menggunakan cookie untuk meningkatkan pengalaman Anda di situs web kami.
Untuk mengetahui lebih lanjut tentang cookie yang kami gunakan dan cara mengubah pengaturan Anda jika Anda tidak ingin cookie ditempatkan di perangkat Anda, silahkan dapat mengacu kepada Kebijakan Cookie kami. .
Gambar interior & eksterior, pilihan warna dan galeri video Toyota
Eksterior Toyota Rush 2022Toyota Rush 2022 memiliki 14 gambar interior, gambar interior Rush 2022 teratas termasuk Tampak Depan Bawah, Tampak Samping, Tampak Depan, Full Rear View, Grille View, Fog lamp depan, Lampu depan, Lampu belakang, Handle pintu, Pelek, Front Medium View, Medium Angle Front View, Rear Fog Lamp, Drivers Side Mirror Rear Angle dll. .
Toyota Rush 2022 - Harga, Spesifikasi dan Promo
Langkah konkrit Toyota dibuktikan dengan memproduksi generasi kedua Toyota Rush. Mesin Performa Tinggi Toyota All New RushToyota All New Rush memang memiliki bodi yang sangat akomodatif untuk mengangkut 7 penumpang. Eksterior Impresif Toyota All New RushMelihat ke bodi mobil ini, Anda bisa merasakan bahwa ukurannya yang besar tidak menutupi keindahan Toyota All New Rush. Desain Interior Modern Dalam Toyota All New RushInterior Toyota All New Rush mempertahankan gaya modern yang up to date tanpa terkesan berlebihan.
Menikmati Kegagahan Toyota All New RushJika sudah mengetahui segala bentuk fitur dan keunggulan dari Toyota All New Rush, tunggu apalagi? .
Rush 2018 bekas
Toyota Rush 2018 bekas merupakan salah satu pilihan SUV keluarga yang bisa Anda temukan di pasar mobil bekas Indonesia. Toyota Rush 2018 Bekas di IndonesiaToyota Rush 2018 bekas merupakan salah satu alternatif SUV terbaik dengan harga yang terjangkau di Indonesia saat ini. Kelebihan dan Kekurangan Toyota Rush 2018 BekasMasih tak terlalu tua, mobil ini memiliki berbagai kelengkapan yang baik dan menyenangkan untuk dikendarai. Kelebihan Toyota Rush 2018Desain sportyDimensi kompak untuk pengendaraan perkotaanGround clearance tinggiHemat bahan bakarRuang kabin cukup legaKekurangan Toyota Rush 2018Performa menurun dibandingkan generasi sebelumnyaTermasuk limbung ketika dibawa ngebutTidak semua tipe memiliki fitur tambahanHarga termasuk tinggi dibandingkan rivalHarga Toyota Rush bekas di Cintamobil.comHarga Toyota Rush bekas 2018 cukup menarik, dengan beragam pilihan tipe untuk Anda dapatkan. Harga Toyota Rush 2020: Rp 215.000.000Harga Toyota Rush 2019: Rp 215.000.000Harga Toyota Rush 2017: Rp 165.000.000Harga Toyota Rush 2016 : Rp 145.000.000: Rp 145.000.000 Harga Toyota Rush 2015: Rp 146.000.000Toyota Rush 2018 Bekas dan RivalSelain saudara Daihatsu Terios, Toyota Rush 2018 bersaing langsung dengan rival sesama pabrikan Jepang, yaitu Honda BR-V. Dari segi harga, mesin, dan dimensi, keduany tak begitu jauh berbeda.
.
Gantengnya Avanza Veloz Terbaru, Bisa Bikin Toyota Rush Minder
Dari bocoran foto-foto yang diterima detikOto, beberapa potong gambar memperlihatkan desain Avanza Veloz, mulai bagian fascia, samping, dan bagian belakangnya. Toyota Avanza generasi terbaru 2021-2022 Foto: doc. Istimewa Toyota Avanza generasi terbaru 2021-2022 Foto: doc. Toyota Rush Foto: dok Toyota Toyota Rush Foto: dok ToyotaTanpa mengesampingkan sisi obyektivitas, semua orang pasti sepakat jika desain Avanza Veloz baru ini jauh lebih ganteng dari desain low SUV Toyota Rush, terutama jika dilihat dari tampilan muka dan belakangnya. Sebelumnya detikOto sudah mencoba mencari tahu kebenaran Toyota Avanza generasi terbaru. .
Jual beli Rush 2017 & Harga Toyota Rush bekas 2022
Toyota Rush 2017 merupakan versi terakhir dari generasi pertama Toyota Rush, sebelum diluncurkannya All New Rush atau generasi kedua Toyota Rush pada 2018. Pilihan Mobil Bekas Toyota Rush 2017 Terbaik di IndonesiaTak sedikit yang mencari mobil Rush 2017 karena tampilannya yang masih standar dan menghasilkan tenaga yang lebih besar jika dibandingkan dengan model generasi keduanya. Kelebihan dan kekurangan Toyota Rush 2017Kelebihan Toyota Rush 2017Kesan tangguh dan maskulinGround clearance tinggiAda pilihan 5 dan 7 seaterIrit bahan bakarKekurangan Toyota Rush 2017Kabin tak terlalu lapangBan serep masih bergaya 'konde'Suara mesin agak kasarPerforma tak sebaik SUV lainnyaHarga Toyota Rush 2017 Bekas di Cintamobil.comHarga bekas Toyota Rush 2017 berbeda-beda tergantung tipe serta kondisinya. Namun sebagai patokan, harga Toyota Rush 2017 bekas berkisar di angka Rp 140 jutaan - Rp 200 jutaan. Selain Toyota Rush 2017, berikut adalah harga Toyota Rush bekas di Cintamobil.com:Toyota Rush 2017 Bekas dan RivalEksteriorInteriorFiturMesinHargaDengan perubahan yang dilakukan pada tahun 2016 membuatbisa didapatkan dalam varian TRD Sportivo 7 dan Ultimo. .
Galeri Foto dan Spesifikasi Lengkap All New Rush TRD Sportivo
All New Rush juga hadir dengan fitur Auto Headlamp pada tipe TRD Sportivo. Dashboard two-tone pada varian TRD Sportivo ditambahkan sentuhan soft-touch agar lebih mewah dan elegan.
Semua varian All New Rush kini sudah tersedia 7-seater untuk akomodasi penumpang yang lebih banyak. Sementara line-up All New Rush hadir dengan 4 pilihan dari 2 tipe, yakni tipe G dan tipe TRD Sportivo.
GALERI FOTO ALL NEW RUSH .
Foto SUV DFSK Terbaru Bocor, Lebih Murah dari Toyota Rush
Foto SUV DFSK Terbaru Bocor, Lebih Murah dari Toyota Rush? Produk ini akan melengkapi dua model yang sudah dipasarkan di Indonesia yakni Glory 580 (SUV) dan SuperCab (pikap). Baca: DFSK Siapkan SUV Pesaing Toyota Rush, Harga Lebih MenarikFoto itu jelas bukanlah DFSK Glory 580 model terbaru atau facelif karena memang desainnya berbeda jauh. Dia juga enggan memberikan komentar terkait foto yang diduga model terbaru DFSK.
SUV DFSK ini dibekali mesin 1.8L non turbo bertenaga 139hp dengan pilihan transmisi manual 5 percepatan atau CVT dengan penggerak roda depan. .