Cara Setting Jam Pada Mobil Ertiga. MID Suzuku ErtigaMengatur dan Reset Jam Pada MID ErtigaPada kesempatan kali ini...Saya akan memberikan tips buat sahabat blogger pengguna suzuki khususnya Ertiga, yang ingin mengatur atau mereset kembali jam pada multi information display ertiga. Langkah-langkahnya :Cara reset / mengatur Jam pada MID Suzuki Ertiga adalah sebagai berikut :Tekan tuas A dan B secara bersamaan, sampai aktif panel Digit Angka penunjuk Jam berkedip, Contoh ( 8: 54 ) maka yang akan aktif angka 8. Lalu putar tuas B kearah kanan sedikit saja (perlahan) sampai bunyi klik dan tahan, sampai digit angka jam berubah sesuai yang dikehendaki. Cara reset atau mengatur Menit pada MID Suzuki Ertiga adalah sebagai berikut :Tekan tuas A dan B secara bersamaan, sampai aktif panel indicator Jam aktif/berkedip.
Tekan tuas B sekali lagi untuk posisi normal/keluar. .
cara setting jam suzuki sx4
Setir Mobil Terasa Jadi Makin Berat Sendiri, Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya! sesegera mungkin untuk mengeceknya.Berikut adalah penyebab setir mobil berat dengan sendirinya dan cara .
Bluetooth Telephony di Ertiga Suzuki Sport, Gampang Sob Caranya
GridOto.com-Ertiga Suzuki Sport dilengkapi dengan fitur yang mendukung kenyamanan berkendara. Salah satunya adalah konektivitas bluetooth dari smartphone ke head unit Ertiga Suzuki Sport.
Selain itu terdapat juga fitur bluetooth telephony di Ertiga Suzuki Sport terbaru ini. Bisa juga Anda aktifkan bluetooth melalui tombol setir multifungsi di bagian bawah untuk mengoperasikan fitur bluetooth telephony. Rianto Prasetyo Ertiga Suzuki Sport(Baca Juga : Ada Fitur Weblink di Ertiga Suzuki Sport Terbaru, Begini Cara Pakainya)Setelah terhubung, di layar smartphone akan muncul tulisan "Allow Contact And Sync".
.
Terapkan Gaya Berkendara Eco Driving, All New Ertiga Capai
Dengan menggunakan engine brake, mesin akan menghentikan supply bahan bakar dan penggunaan bahan bakar menurun sekitar 2%. Memanaskan Mesin dengan TepatBerkendara segera setelah mesin dihidupkan atau memanaskan mesin terlalu lama akan meningkatkan konsumsi bahan bakar.
Jangan Membawa Barang yang Tidak DiperlukanKetika berkendara dengan membawa barang yang beratnya sekitar 100kg, akan meningkatkan konsumsi bahan bakar sekitar 3%. Di Keraton Kasepuhan, Lomba Ertiga Irit dinilai dengan metode full-to-full yang dapat mengukur konsumsi bahan bakar dengan tingkat akurasi yang terpercaya. Hasil akhir konsumsi bahan bakar All New Ertiga terbaik yang dikendarai dengan metode Eco Driving untuk jarak tempuh 184 km adalah 33,45 km/l untuk transmisi manual serta 29,67 km/l untuk transmisi otomatis. .
Begini Loh Cara Menghubungkan Weblink di Head Unit Mobil ke
GridOto.com - Kemajuan teknologi otomotif menambah kepraktisan dalam pengoprasian saat berkendara, seperti fitur Weblink. Fitur Weblink atau konektivitas ke dunia maya ditawarkan oleh head unit masa kini yang ada pada mobil-mobil terbaru.
(Baca Juga: Ada Fitur Weblink di Ertiga Suzuki Sport Terbaru, Begini Cara Pakainya)Dengan fitur Weblink, anda dapat menampilkan beberapa aplikasi pada smartphone anda ke head unit mobil kesayangan. “Selain itu, dengan fitur Weblink, pengemudi bisa menggunakan aplikasi penunjuk arah tanpa harus bolak-balik melihat ke smartphone," ujar Suryadi, Kepala Bengkel Astrido Toyota Pondok Gede, Bekasi. (Baca Juga: Head Unit Suzuki Ertiga GX Support Weblink, Begini Cara Koneksinya) .
6 Langkah Simpel Setting Jam Di Panel Instrumen NMAX
Fitur waktu atau jam ini tersedia di Yamaha NMAX, sehingga nggak perlu bingung untuk mengetahui waktu atau jam. Simpelnya lagi fitur jam itu terdapat di panel instrumen digital Yamaha NMAX. (BACA JUGA: Mengintip Panel Speedometer 'Mewah' New KTM Duke 390, Ini Dia Fitur-Fiturnya)Nah, biar lebih mantap cocokkan fitur jam di panel instrumen NMAX dengan waktu yang ada.
Lalu, bagaimana cara melakukan pengaturan waktu di fitur jam di Yamaha NMAX? Nah ketika digit jam mulai berkedip, tekan tombol RESET untuk mengatur waktu jam .
Cara Setting Audio Mobil yang Benar dan Mudah Pada Head Unit
Berikut ini adalah cara setting audio mobil yang benar dan mudah jika head unit mobil masih standar dan speaker yang digunakan juga masih bawaan dari pabrik. Tenang, kalau paham cara setting audio mobil yang benar bisa kok sistem tata suara di kendaraan Anda menghasilkan audio yang cukup berkualitas.
Cukup sediakan waktu sesaat dan sebaiknya lakukan setting audio disaat kondisi sekitar tenang, misalnya ketika pagi hari. >>> Bugatti Royale Home Audio, Speaker Aktif Berkualitas Ultra PremiumCara Setting Audio Mobil dengan Head Unit Standar Tanpa AmplifierMasuk ke menu Aduio Setting untuk megatur kelauran suara melalui head unitUmumnya sistem audio mobil standar terdiri atas head unit baik Single Din maupun Doubel Din, serta speaker full range di pintu depan dan pintu belakang. Setting Audio ke Posisi 0Langkah pertama sebelum setting audio mobil yang benar adalah pada head unit masuk ke menu setting audio, kemudian atur Bass, Treble, Balance, Fader, sampai Mid ke posisi 0.
.