Harga Nissan X Trail Lawas. GridOto.com - Bagi sobat GridOto.com yang sedang memburu sebuah SUV bekas, Nissan X-TRail bisa dilirik. Mulai yang paling murah, Nissan X-Trail bekas sudah bisa dibawa pulang dengan harga Rp 70 juta.
Tentu harga tersebut adalah untuk X-Trail lawas, tepatnya tipe 2.5 St lansiran 2002. Jika Anda menginginkan Nissan X-Trail New Model, maka tipe 2.0 ST M/T lansiran 2008 bisa dipilih, harganya Rp 120 Juta.
Jika ingin yang lebih muda lagi, maka All New X-Trail 2.0 A/T lansiran 2014 bisa dibawa pulang dengan Rp 220 juta. .
Harga mobil bekas sudah murah, Nissan X-Trail generasi pertama
Data pricelist di Gridoto.com menunjukkan harga mobil bekas Nissan X-Trail generasi pertama termurah kini Rp 70 juta periode Agustus 2020. Harga mobil baru Nissan X-Trail generasi pertama saat rilis yakni Rp 250 juta untuk tipe tertinggi di tahun 2002. Baca Juga: Harga mobil bekas Toyota Etios Valco mulai Rp 70 juta, intip spesifikasinyaYuk, mulai bedah spesifikasi Nissan X-Trail generasi pertama tahun 2004:1. Bagian belakang Nissan X-Trail generasi pertama dipercantik dengan adanya rearlamp dan stop lamp lebih modern bentuk kotak vertikal menyamping ke sisi pintu. Daftarnya sebagai berikut:Varian Tahun Spesifikasi Harga 2.5 ST 2002 2.500cc Rp 70 juta 2.5 XT 2002 2.500cc Rp 70 juta 2.5 ST 2003 2.500cc Rp 75 juta 2.5 XT 2003 2.500cc Rp 80 juta 2.5 ST 2004 2.500cc Rp 80 juta 2.5 XT 2004 2.500cc Rp 90 juta 2.5 ST 2005 2.500cc Rp 90 juta 2.5 STT 2005 2.500cc Rp 105 juta 2.5 XT 2005 2.500cc Rp 100 juta 2.5 ST 2006 2.500cc Rp 100 juta 2.5 STT 2006 2.500cc Rp 110 juta 2.5 XT 2006 2.500cc Rp 110 juta 2.5 ST 2007 2.500cc Rp 110 juta 2.5 STT 2007 2.500cc Rp 115 juta 2.5 XT 2007 2.500cc Rp 120 juta 2.5 ST 2008 2.500cc Rp 120 juta 2.5 STT 2008 2.500cc Rp 125 juta 2.5 XT 2008 2.500cc Rp 130 juta*Sumber: Gridoto.com*Harga tersebut dirangkum dari pedagang mobil bekas di area Jakarta dan sekitarnya*Harga tergantung dengan kondisi kendaraan. .
Nissan X-Trail T31 Lawas, SUV Gagah Dan Murah, Mulai Rp 100
Otomotifnet.com - buat yang ingin boyong SUV gagah dengan harga miring, Nissan X-Trail berkode bodi T31 lansiran 2009 - 2013 menarik untuk dilirik. Untuk dapur pacunya, Nissan X-Trail T31 punya varian mesin 2.000 cc sampai 2.500 cc dengan pilihan tipe ST dan XT.
Baca Juga: Nissan X-Trail Bekas Pesaing Honda CR-V, Rp 80 Jutaan Dapat Tahun SeginiIstimewa Bagian bodi belakang Nissan X-Trail T31"X-Trail T31 kondisi bekas masih oke jika dibeli saat ini. Menurutnya ada faktor yang bikin harga Nissan X-Trail T31 bekas jadi tergolong terjangkau. "Harga Nissan X-Trail T31 bekas juga sempat anjlok karena pabrik Nissan di Indonesia tutup.
.
Harga Terkini Nissan X-Trail Bekas 2001-2005, di Bawah Rp 100
Harga jual Nissan X-Trail generasi pertama produksi 2001-2005 sangat menggoda karena di bawah Rp 100 juta. Berikut harga Nissan X-Trail generasi pertama bekas produksi 2001-2005 dari kanal Price List GridOto.com pada Agustus 2019. Otomotif Group Nissan X-Trail 2002(Baca Juga: Panduan Beli Nissan X-Trail 2001-2005, Ini Beda Antar Varian dan Tahun)Nissan X-Trail 2.5 St 2002 Rp 70 juta. Nissan X-Trail 2.5 Xt 2002 Rp 70 juta.
Nissan X-Trail 2.5 St 2003 Rp 75 juta. .
Nissan X-Trail Lansiran 2002 Kini Bekasnya Cuma Harga Segini
Otomania.com - Nissan X-trail tahun lansiran 2002 kini bekasnya sudah bisa dibeli dengan harga segini. Berikut banderol harganya untuk wilayah atau kawasan di DKI JakartaNissan X-trail menggunkan mesin tipe QR25DE 2.5 DOHC 16 valve, dengan kapasitas mesin sebesar 2488 cc. Mulai yang paling murah, Nissan X-Trail bekas sudah bisa dibawa pulang dengan harga Rp 85 juta.
Tentu harga tersebut adalah untuk X-Trail lawas, tepatnya tipe 2.5 St lansiran 2002. Jika Anda menginginkan Nissan X-Trail New Model, maka tipe 2.0 ST M/T lansiran 2008 bisa dipilih, harganya Rp 120 Juta. .
Nissan X-Trail Lawas Diobral Gede-gedean
JAKARTA - Masih tertarik dengan Nissan X-Trail lawas? Sebab PT Nissan Motor Indonesia (NMI) diskon sampai Rp 75 juta untuk Nissan X-Trail lawas. Hal itu diungkapkan salah satu Sales Executive Nissan diler Nissan Tangerang, Lamhot Purba saat ditemui di sela-sela acara peluncuran All-New Nissan X-Trail di Jakarta, Jumat (12/9/2014).
Sementara itu Wakil Presiden Direktur PT NMI Teddy Irawan menegaskan stok Nissan X-Trail lawas tinggal 200 unit saja di Indonesia. Nissan sendiri baru saja memperkenalkan All-New Nissan X-Trail di Indonesia untuk melawan para jagoan yang sudah eksis sebelumnya seperti Chevrolet Captiva, Mazda CX-5 dan Honda CR-V.Di generasi terbarunya, ada 3 tipe All-New Nissan X-Trail digelontorkan mulai dari All-New Nissan X-Trail 2.0 liter bertransmisi manual yang dibanderol Rp 355 juta, All-New Nissan X-Trail 2.0 liter CVT berharga Rp 385 juta dan All-New Nissan X-Trail 2.5 liter CVT yang dihargai Rp 403,5 juta. .
Semakin murah, cek harga mobil bekas Nissan X-Trail generasi awal
Nissan mengklaim fitur Nissan X-Trail tergolong lengkap dan beragam di kelas SUV. Dengan harga mobil bekas Nissan X-Trail yang semakin murah, penasaran dengan spesifikasinya? Baca Juga: Ini harga mobil bekas Daihatsu Sirion makin murah per Juni 2021Berikut harga mobil bekas Nissan X-Trail generasi pertama dan rincian spesifikasi SUV ini:1. Aksen gril Nissan X-Trail masih menggunakan pola pori-pori dan tersemat logo Nissan di tengahnya. Baca Juga: Cek harga mobil bekas Honda BR-V yang kian murah per Juni 2021Lewat spesifikasi di atas, varian lawas SUV Nissan X-Trail ini bisa jadi mobil bekas pilihan Anda. .
X-trail
Hasil pencarian terbaik Update Terakhir Harga: Rendah ke Tinggi Harga: Tinggi ke Rendah Tahun: Baru ke Lama Tahun: Lama ke Baru Kilometer: Rendah ke Tinggi Kilometer: Tinggi ke Rendah .
Nissan X-Trail Versi Bekas Menggoda, Apa Saja Plus Minus-nya?
Walau sudah terhitung berumur, namun Nissan X-Trail generasi I berkode T30 masih memiliki pesonanya sendiri. Dari segi keselamatan dan kenyamanan X-Trail telah dilengkapi dengan berbagai fitur safety seperti ABS-EBD ataupun airbag. “Mesin 2.000 cc cukup responsif, apalagi yang 2.500 cc mantap sekali,” imbuh Jafar. Dari sisi interior, X-Trail Gen I ini cukup lega dan desain dasbor yang cukup unik dengan meletakkan perangkat gauge pada bagian tengah.
Memilih Nissan X-Trail T30 sebagai tunggangan memang cukup beralasan mengingat kenyamanan dan fitur yang dimilikinya. .
Daftar Harga Mobil Bekas Nissan X-Trail Tahun 2008 Dibanderol
Urusan performa, Nissan X-Trail didukung oleh mesin dengan kode QR25DE 2.488 cc DOHC 16 valve. Mulai yang paling murah, Nissan X-Trail 2.5 ST bekas generasi kedua sudah bisa dibawa pulang dengan harga Rp 83 juta untuk keluran 2008. Jika ingin yang lebih muda lagi, maka Nissan All New X-Trail 2.0 A/T lansiran 2014 bisa dimiliki dengan budget Rp 175 juta.
Nissan X-Trail termahal adalah tipe All New 2.5 A/T Extremer lansiran 2015 seharga Rp 185 juta. Berikut daftar harga Nissan X-Trail yang berhasil kita rangkum dari kanal Pricelist GridOto.com.
.