Ukuran Ban Xpander Cross. Otomotifnet.com - Mudah untuk membuat garang Mitsubishi Xpander Cross. Triknya cuma main di kaki-kaki khususnya pelek dan ban.
Seperti Xpander Cross milik Wisnu yang terkesan gagah dan jangkung setelah upgrade pelek dan ban. Baca Juga: Xpander Cross Rally Look, Main Decal Sampai Pelek Multy Spoke, Makin Macoryan/gridoto.com Ban Mitsubishi Xpander CrossUkuran pelek standar Xpander Cross itu 17 inci dengan profil ban 205/55 R17. "Kaki-kaki masih standar sebetulnya, main di pelek sama ban aja," buka Wisnu saat dihubungi.
.
Ukuran Ban Xpander Cross dan Aturan Modifikasinya
Selain mengetahui ukuran tekanan ban mobil, kamu juga sebaiknya mengetahui ukuran bannya karena setiap mobil memiliki ukuran ban yang sama. Kendati demikian, kamu tetap harus mengetahui terlebih dahulu ukuran ban Xpander Cross yang sesungguhnya dan aturan main untuk memodifikasi ukuran ban mobil Xpander. Ukuran ban Xpander Cross dan dimensi lainnyaDimensi Mitsubishi Xpander Cross adalah 4,5 meter untuk panjang mobil, tingginya 1,75 meter dan lebarnya 1,8 meter.
Aturan modifikasi ukuran ban Xpander CrossKamu yang ingin melakukan modifikasi terhadap ukuran ban Xpander Cross bisa memulainya dengan memilih velg bermodel palang dengan tipe radial, A/T ataupun M/T. Batas maksimal ukuran velg racing yang bisa kamu gunakan untuk mobil Mitsubishi Xpander adalah ring 20 inci dengan spesifikasi ukuran ban ban mobil Xpander adalah 245/35 R20. .
Ngoprek Santuy Xpander Cross Jangan Asal Pakai Ban Tebal
GridOto.com - Mitsubishi Xpander Cross yang masuk dalam segmen small SUV emang bahan menarik buat dimodifikasi. Ada beberapa cara biar Xpander Cross tampil lebih garang.
Lihat saja Xpander Cross milik Wisnu yang pakai HSR Tokyo ukuran 15 inci, lebar 8 inci, ET-nya 35. Pelek ini lebih kecil 2 inci dari spesifikasi pelek bawaan Xpander Cross 17 inci tapi biaa mengasup profil ban tebal.
Pakai ban Forceum ATZ ukuran 235/70 R15Tapi bukan cuma soal itu sob, hitung-hitungan soal ukuran pelek dan ban juga penting. .
Xpander Cross Jangkung Pakai Velg 17 Tapi Nyaman, Begini
Xpander Cross terbilang nyaman dengan postur jangkung dan velg besar, ternyata ini lho sebabnyaOTOSIA.COM - Xpander Cross disodorkan sebagai versi SUV dari MPV-SUV Xpander yang sejatinya sudah berpostur tinggi. Xpander Cross punya ground clearence 225 cm dan menjadi yang tertinggi di kelasnya, bahkan lebih tinggi dari sejumlah SUV lainnya.
Namun, perubahan ukuran velg umumnya berefek pada bantingan yang lebih keras. Sementara itu, Xpander Cross terbilang nyaman dengan postur jangkung dan velg sebesar itu.
Itu bedanya Xpander Cross sama Xpander biasa," kata dia. .
Harga dan Spesifikasi Lengkap Mitsubishi Xpander Cross 2019
Baca Juga:Dimensi Mitsubishi Xpander CrossDi atas kertas, Mitsubishi Xpander Cross memiliki dimensi yang lebih besar dibandingkan Xpander biasa. Dimensi Mitsubishi Xpander Cross Panjang 4.500 mm Lebar 1,800 mm Tinggi 1.750 mm Wheelbase 2.775 mm Ground Clearance 225 mmEksterior Mitsubishi Xpander CrossEksterior Mitsubishi Xpander Cross dinilai memiliki desain khusus yang menyesuaikan gaya hidup (life style) konsumen yang membutuhkan kendaraan berkarakter tangguh. Spesifikasi Mesin Mitsubishi Xpander CrossBicara soal dapur pacu, Xpander Cross dibenamkan mesin yang sama dengan pendahulunya, yaitu mesin 4A91 berkapasitas 1.499 cc. Data Spesifikasi Mesin Mitsubishi Xpander Cross Mesin 4A91 Jumlah Silinder 4, Segaris Teknologi Mesin DOHC, MIVEC Kapasitas Mesin 1.499 cc Tenaga Maksimum 102 hp @ 6.000 rpm Torsi Maksimum 141 Nm @ 4.000 rpm Layout Mesin Mesin Depan Penggerak Roda Depan Transmisi Otomatis 4-percepatan / Manual 5-percepatanHarga Mitsubishi Xpander CrossMitsubishi Xpander Cross tersedia dalam tiga varian berbeda.
Berikut harga Mitsubishi Xpander Cross lengkapnya (OTR Jakarta November 2019):Mitsubishi Xpander Cross M/T Rp 267.700.000Mitsubishi Xpander Cross A/T Rp 277.700.000Mitsubishi Xpander Cross Premium Package with Leather Seat A/T Rp 286.700.000Penulis: Dimas Hadi .
Tekanan Angin Ban Direkomendasikan untuk Mobil Anda
Cara termudah untuk merawat ban mobil dengan cepat dan murah yaitu mempertahankan tekanan ban secara tepat. Resiko tekanan ban kurang tepat Menurut National Highway Traffic Safety Administration (NHTSA), salah satu penyebab kecelakaan mobil karena faktor tekanan ban mobil yang kurang tepat.
Jadi begitu penting untuk mempertahankan tekanan ban secara tepat, menurunkan resiko kecelakaan. Waktu pengecekan Pengecekan tekanan ban sebaiknya dilakukan pada waktu pagi hari sebelum mobil digunakan dan setelah tiga jam digunakan. Karena jika suhu udara terlalu dingin akan membuat suhu ban menjadi rendah, maka dapat menyebabkan kerusakan ban, masalah kemudi atau bahkan ban menjadi kempes.
.
Tips Mitsubishi Xpander Cross: Muatan Penuh Sesuaikan Tekanan
Pengguna Xpander Cross sebaiknya memperhatikan terlebih dahullu mengenai tips Mitsubishi Xpander Cross sebelum mengendarai LSUV racikan Mitsubishi Indonesia iniPengguna maupun pemilik Xpander Cross sebaiknya memperhatikan terlebih dahullu mengenai tips Mitsubishi Xpander Cross berikut ini. So, sebelum mengendarai LSUV racikan Mitsubishi Indonesia ini pastikan Anda sudah membaca hingga tuntas tips mengenai ban Xpander Cross berikut ini.
Pemilik Xpander Cross harus baca tips iniTekanan Angin Ban Mitsubishi Xpander CrossJika Mitsubishi Xpander 'biasa; memiliki ukuran ban dengan lebar 205 plus profil 55 dan besar pelek 16 inch. Perbedaan ukuran pelek ini membuat tekanan angin ban Xpander Cross berbeda sesuai dengan bobot yang akan dibawanya.
Jangan asal muat tujuh penumpang + barangMempengaruhi Handling MobilTips Mitsubishi Xpander Cross ini harus diikuti oleh pemilik Xpander Cross sebab akan mempengaruhi handling kendaraan. .
Pentingnya Tekanan Angin Sesuai Rekomendasi Pabrikan, Berapa
16 Apr 2021Pentingnya Tekanan Angin Sesuai Rekomendasi Pabrikan, Berapa Tekanan yang Pas? Itu sebabnya setiap pabrikan mobil pasti akan memberikan panduan mengenai standar tekanan angin ban mobil. Padahal pabrikan mobil seperti Mitsubishi Motors sudah memberikan stiker khusus tentang informasi tekanan angin ban yang sesuai. Dalam keadaan normal dan ban tanpa masalah, tekanan angin ban akan tetap berkurang seiring pemakaian.
Jadi penting untuk menjaga dan memastikan tekanan angin ban selalu dalam kondisi sesuai rekomendasi pabrikan. .
Terungkap, Cara Meningkatkan Ground Clearance Mitsubishi
Salah satu kelebihan Mitsubishi Xpander Cross yang dibanggakan oleh PT PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) adalah ground clearance. "Ground clearance Mitsubishi Xpander Cross 225 mm sedang kompetitor lainnya hanya 220 mm, 200 mm, dan 201 mm," jelas Minoru Uehara, Chief Product Specialist Chief Executive Officer Mitsubishi Motors Corporation (MMC).
Kalau dibandingkan dengan Mitsubishi Xpander yang memiliki ground clearance 205 mm, maka ground clearance Mitsubishi Xpander Cross lebih tinggi sekitar 20 mm. Artinya, diameter ban Mitsubishi Xpander Cross lebih tinggi 26 mm atau 4% dibanding Mitsubishi Xpander.
Makanya pada Mitsubishi Xpander Cross, meningkatnya ground clearance diikuti dengan aplikasi sokbreker baru yang dibekali rebound spring. .
Spesifikasi Mitsubishi Xpander Cross 2022 - konfigurasi & Fitur
Berapa Kapasitas Mesin dari Mitsubishi Xpander Cross? Xpander Cross ditawarkan dalam opsi mesin 1: 1499 cc. Periksa spesifikasi lengkapnya di sini: Mitsubishi Xpander Cross specApa Fitur keselamatan yang Tersedia di Mitsubishi Xpander Cross? Apakah Mitsubishi Xpander Cross tersedia dalam Transmisi Otomatis? Tidak, Xpander Cross tidak tersedia dalam transmisi Otomatis.
.