Biaya Perawatan Xpander Vs Livina

Joshua Birman
Follow
Lazada Otomotif Offer
Biaya Perawatan Xpander Vs Livina. Xpander dan Livina Masih Satu Basis, Biaya Servis Ternyata Selisih

Biaya Perawatan Xpander Vs Livina. Otomotifnet.com - Nissan Livina dan Mitsubishi Xpander merupakan Low MPV satu basis. Baca Juga: Mitsubishi Xpander 2020 Gratis Biaya Servis Sampai 50.000 Km, Lima Tahun Dipakai Cuma Rp 8 JutaUntungnya, bagi pemilik Livina maupun Xpander biaya servis hingga 50 ribu kilometer atau 4 tahun sudah termasuk dalam harga pembelian jadi masih gratis. Pemilik baru akan mengeluarkan biaya servis mulai 60 ribu kilometer dan seterusnya.

Mulai dari servis di 60 ribu kilometer inilah terlihat perbedaan biaya antara Xpander dan Livina. Untuk servis 60 ribu km, pemilik Livina harus menyiapkan dana Rp 2.158.970.

.

Mitsubishi Xpander VS Nissan Livina, Dua Mobil Kembar siap

Biaya Perawatan Xpander Vs Livina. Mitsubishi Xpander VS Nissan Livina, Dua Mobil Kembar siap

Tapi Nissan Livina tidak melepaskankan grill V-Motion khas dari Livina dan juga headlight Dual LED yang berbentuk bumerang. Memiliki Rupa yang tidak jauh berbeda, Mitsubishi Xpander dan Nissan Livina dikatakan sebagai ‘anak kembar’.

Meski memiliki mesin dan platform yang sama dengan Mitsubishi Xpander, Nissan memastikan bahwa identitas Livina terbaru tidak akan hilang. Komparasi Mitsubishi VS All New Livina 2020Jaminan Nissan atas Livina yang berbeda ditinjau dari desain dan fitur-fitur yang dibekali padanya. Mitsubishi Xpander VS Nissan Livina, Dua Mobil Kembar siap menunggu! .

Mitsubishi Xpander Lawan All New Nissan Livina, Biaya Perawatan

Biaya Perawatan Xpander Vs Livina. Mitsubishi Xpander Lawan All New Nissan Livina, Biaya Perawatan

Otomotifnet.com - Paket gratis biaya servis berkala selama empat tahun atau 50 ribu kilometer, yang ditawarkan Mitsubishi Xpander dan All New Nissan Livina tentunya menjadi keuntungan bagi konsumen. Nah, jika tanpa fasilitas gratis biaya servis, jumlah uang yang harus dikeluarkan selama empat tahun lumayan merogoh kocek. Artinya belum termasuk biaya jasa servis.

(Baca Juga: Mitsubishi Punya Xpander Cross, Nissan Bikin New Livina X-Gear?) Supaya enggak penasaran, OTOMOTIF mencari tahu besaran biaya servis berkala LMPV yang dikenal bersaudara berkat aliansi global. .

Mitsubishi Xpander vs Nissan Livina

Biaya Perawatan Xpander Vs Livina. Mitsubishi Xpander vs Nissan Livina

Mitsubishi Xpander A Arief Arafah 05 Okt, 2021 untuk Mitsubishi Xpander (2017-2019) Berkendaraan dengan xpander second rasa mobil mewah Awal mei ketika pertama kali saya menggunakan mobil xpander sport, walau mobil bekas 2018 tp tidak mengurangi rasa nyaman berkendara dgn xpander, mobil keluarga yg irit bensin dan sangat lega Baca SelengkapnyaH Henry Erman 04 Jul, 2021 untuk Mitsubishi Xpander (2017-2019) My Life Experience with Mitsu Xpander Suka dengan designya, kalau bawa mobil ini meningkatkan pede, meskipun masuk LMPV tapi modelnya kelihatan mahal dan bergengsi. New Terios/Rush suka dgn modelnya saja Baca SelengkapnyaNissan Livina I Ismu Kadarinto 28 Apr, 2021 untuk Nissan Livina The best lmpv Melebihi yang di harapkan,tidak mengecewakan sebagai mobil keluarga,walapun new livina type ve sudah sangat memuaskan,kenyamanan tidak di ragukan lagi sebagai pengganti grand livina yang lawas Baca SelengkapnyaP Pak Boyo 28 Apr, 2021 untuk Nissan Livina Nissan GL dan Nissan New Livina: seimbang Saya pemakai Nissan Grand Livina 2013 XV AT dan New Livina 2020 VE AT.

Untuk Nissan Baca SelengkapnyaA Agus Hariyanto 25 Mar, 2021 untuk Nissan Livina (2010-2016) Nissan Livina X Gear Saya pemakai type ini dari tahun 2017 sebelum nya saya juga pemakai Livina type XR ... Yg sangat saya suka dari adalah sangat nyaman dan minim getaran layak nya sebuah Baca SelengkapnyaE Eddy Gunawan 11 Mar, 2021 untuk Nissan Livina Mobil AC/DC Saya membeli Livina 2019 karena tertarik fiturnya yg cocok dengan daerah perkotaan dan cukup stabil di kelasnya.

Selama ini medan tempuh hanya rumah ke kantor, melewati jalan biasa dan tol Baca SelengkapnyaM Maria Intan 24 Jan, 2021 untuk Nissan Livina Mobil MPV yg luas Menurut saya nissan new livina sangat halus, ringan dan luas. Saya cukup kaget merasakan tempat duduk tengah dan belakang yang luas dan bagasi yg nyaman. .

Biaya Servis Nissan Livina Dan Mitsubishi Xpander Beda Tipis

Biaya Perawatan Xpander Vs Livina. Biaya Servis Nissan Livina Dan Mitsubishi Xpander Beda Tipis

Kira-kira siapa ya yang lebih murah Livina atau Xpander? Untungnya, bagi pemilik Livina maupun Xpander biaya servis hingga 50 ribu kilometer atau 4 tahun sudah termasuk dalam harga pembelian jadi masih gratis. Mitsubishi-motors.co.id Ilustrasi servis berkalaDi sini kami akan jabarkan perbedaan harga biaya servis mulai 60 ribu sampai 100 ribu km.Untuk servis 60 ribu km, pemilik Livina harus menyiapkan dana Rp 2.158.970.

Ternyata Pemilik Xpander lebih murah yakni Rp 2.057.850. Sementara Livina Rp 672.540. .

Daihatsu Terios vs Mitsubishi Xpander

Biaya Perawatan Xpander Vs Livina. Daihatsu Terios vs Mitsubishi Xpander

Daihatsu Terios L Lie Gibson 25 Jul, 2021 untuk Daihatsu Terios (2006-2018) Mobil keluarga yang gahar namun nyaman Pemakaian sudah 3 tahun tapi belum ada kerusakan apapun. Kendaraan nyaman dipakai, terobos lubang pun tidak berasa, malah makin kebut Baca SelengkapnyaS Sonny Arief Rachman 31 Mei, 2021 untuk Daihatsu Terios All new terios Mobil dengan harga terjangkau.kualitas terbaik di segala Medan. Dealer Baca SelengkapnyaI Ibnu Salahudin 31 Mei, 2021 untuk Daihatsu Terios No Road No Problem Daihatsu terios dari awal pembuatan sampai sekarang dibuat untuk adventure, makin kedepan modelnya semakin smooth dan erotis, bentuk lekukan "tubuhnya" semakin keren, paduan lampu led yang semakin dynamic.

Makin cool Baca SelengkapnyaI Ibnu Salahudin 23 Apr, 2021 untuk Daihatsu Terios Roadtrip family with Daihatsu All New Terios R AT Bener banget ini mobil nyaman dengan suspensi yang empuk, 1 mobil full penumpang, 8 dewasa 2 anak. New Terios/Rush suka dgn modelnya saja Baca Selengkapnya .

Mitsubishi Xpander vs Nissan Livina Bekas, Pilihan di Tangan Anda

Biaya Perawatan Xpander Vs Livina. Mitsubishi Xpander vs Nissan Livina Bekas, Pilihan di Tangan Anda

JAKARTA – Mitsubishi Xpander dan Nissan Livina lansiran 2019 telah dijual, kondisi sama-sama prima dengan selisih harga Rp 15 juta. Baik Mitsubishi Xpander maupun Nissan Livina sudah tersedia versi mobil bekasnya. Sebagai varian tertinggi, Mitsubishi Xpander 1.5 Ultimate telah disematkan seluruh fitur yang ada sehingga menjadi dambaan bagi konsumen Mitsubishi Xpander. Nissan Livina 1.5 VLPada tahun 2019, Nissan Motor Indonesia menjadikan Livina 1.5 VL sebagai varian tertinggi. Nissan Livina 1.5 VL yang dijual oleh Auto Fame ini baru menempuh perjalanan sejauh 6.000 KM. .

Mitsubishi Xpander vs Toyota Rush

Biaya Perawatan Xpander Vs Livina. Mitsubishi Xpander vs Toyota Rush

Mitsubishi Xpander A Arief Arafah 05 Okt, 2021 untuk Mitsubishi Xpander (2017-2019) Berkendaraan dengan xpander second rasa mobil mewah Awal mei ketika pertama kali saya menggunakan mobil xpander sport, walau mobil bekas 2018 tp tidak mengurangi rasa nyaman berkendara dgn xpander, mobil keluarga yg irit bensin dan sangat lega Baca SelengkapnyaH Henry Erman 04 Jul, 2021 untuk Mitsubishi Xpander (2017-2019) My Life Experience with Mitsu Xpander Suka dengan designya, kalau bawa mobil ini meningkatkan pede, meskipun masuk LMPV tapi modelnya kelihatan mahal dan bergengsi. New Terios/Rush suka dgn modelnya saja Baca SelengkapnyaToyota Rush R Rizwan Rusmada 17 Sep, 2021 untuk Toyota Rush Toyota RUSH 😁 Memang toyota mobil yang bagus. Ngga ada yg salah deh dg mobil yg satu itu.

Saya bekerja Baca SelengkapnyaY Yoga Arwanda 08 Mar, 2021 untuk Toyota Rush (2015-2018) My RUSH my life style Kenapa harus rush ? Rush menjadi gaya hidup ku dan keluargaku Dari sma-kuliah sudah kesemsem sm rush konde, akhirnya terwujud juga di tahun 2016 Rush menjadi mobil dengan segala medan Baca Selengkapnya .

Cek Harga Bekas Mitsubishi Xpander Setelah Diskon PPnBM

Biaya Perawatan Xpander Vs Livina. Cek Harga Bekas Mitsubishi Xpander Setelah Diskon PPnBM

Banderol sekarang berada di rentang Rp223,68 juta hingga Rp281,36 juta untuk varian Cross Premium on the road Jakarta. Tipe reguler maupun Xpander Cross menggendong jantung pacu MIVEC 1,5 liter. Varian Sport juga menarik dipinang dengan kelengkapan safety mirip. Baca Juga: Peminat Tinggi, Mitsubishi Xpander Cross Rockford Fosgate Black Edition Dijual LagiDengan selalu melakukan perawatan di bengkel resmi.

(Alx/Odi)Kisaran Harga Xpander Bekas:Mitsubishi Xpander Exceed AT 2017 Rp 190 jutaMitsubishi Xpander Sport MT 2018 Rp 166 jutaMitsubishi Xpander Ultimate AT 2018 Rp 210 jutaMitsubishi Xpander Ultimate AT 2019 Rp 235 jutaMitsubishi Xpander Cross MT 2019 Rp 240 jutaMitsubishi Xpander Sport AT 2019 Rp 235 jutaMitsubishi Xpander Cross Premium AT 2020 Rp 265 jutaMitsubishi Xpander Sport AT 2020 Rp 200 jutaBaca Juga: Pertimbangan Pilih Mitsubishi Xpander Ultimate Ketimbang Xpander Cross .

Apakah artikel ini membantu anda?

Ya Tidak
Kontak