Bahan Bakar Xpander Solar Atau Bensin. Xpander Mesin Diesel, Simak Penjelasan MitsubishiReporter: Tempo.coEditor: Anisa Luciana pdatRabu, 16 Agustus 2017 19:00 WIBTEMPO.CO, Jakarta - Presiden Direktur PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) Kyoya Kondo menyatakan pihaknya belum memiliki rencana untuk menghadirkan Mitsubishi Xpander bermesin diesel. "SUV hampir semua pemainnya memilih mesin diesel karena torsi yang bagus pada RPM rendah. Baca: Paket SMART Xpander, Hemat Ongkos Servis Hingga 25 Persen"Kami tidak akan diam saja, kami tetap memantau perkembangan mesin diesel di masing-masing segmen. Namun sampai saat ini belum ada rencana menghadirkan Xpander bermesin diesel," Kondo menambahkan. Mitsubishi Xpander menggunakan mesin bensin dengan kode 4A91 yang berkapasitas 1.500cc. .
Fitur di Mobil Mitsubishi ini Bisa Bikin Berkendara Hemat BBM
01 Aug 2022Fitur di Mobil Mitsubishi ini Bisa Bikin Berkendara Hemat BBMMengemudi secara eco driving atau berkendara hemat bahan bakar sekarang ini tampaknya menjadi usaha banyak pengendara, apalagi harga bahan bakar yang semakin tinggi. Tapi untuk bisa berkendara dengan hemat BBM ini memang tidak mudah, semua kembali kepada kebiasaan dan gaya berkendara masing-masing individu.
Tapi ada tips dan triknya bagaimana cara agar cara berkendara Anda dapat tergolong sebagai berkendara eco driving. Tidak hanya mengandalkan perilaku berkendara Anda saja tapi ditunjang juga oleh fitur canggih yang ada di mobil Mitsubishi yang bisa menjaga pola berkendara dengan hemat bahan bakar.
Gunakan Cruise Control ketika di jalan tolUntuk bisa berkendara hemat BBM apalagi jika rute Anda banyak melalui jalan tol jangan lupa aktifkan fitur cruise control. .
Mobil Terlaris Era PPnBM Ini Dilarang Pakai BBM Bertimbal
Mitsubishi Xpander merupakan mobil terlaris di pasar otomotif sejak pemerintah memberikan insentif Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM). Berdasar data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), penjualan Mitsubishi Xpander pada Juli 2021 mencapai 6.974 unit. Jika melihat spesifikasinya, Mitsubishi Xpander memiliki mesin 4 silinder berkapasitas 1.499 cc dengan rasio kompresi mesin 10,5:1. “Kompresi 10,5:1 minimum pakai Pertamax oktan 92,” ujar Zico Aldillah Syahtian, dari Marketing PT Pertamina (Persero). Sementara dalam kecepatan konstan 80 kpj jalur luar kota, konsumsi BBM mampu menembus 20,2 km per liter. .
Daftar Mobil yang Tak Boleh Isi Pertalite, Avanza & Xpander?
Tujuan pendaftaran pembelian Pertalite dan Solar Subsidi tersebut supaya konsumsi jenis BBM itu lebih tepat sasaran. ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENTLalu apakah mobil yang dipakai oleh sejuta umat warga Indonesia seperti Avanza dan Xpander ikut kena pelarangan? Seperti yang diketahui, bahwa mobil Toyota Avanza memiliki kapasitas mesin 1.300 dan 1.500 cc.
Itu artinya, jika aturan pemerintah berlaku, maka kendaraan tersebut lolos dari larangan pembelian Pertalite dan Solar Subsidi. Berikutnya Hyundai Santa Fe 2.5, Mercedes-Benz, GLE 450 4MATIC AMG Line, GLE 450 4MATIC Coupé AMG Line, GLS 450 4MATIC AMG Line, Mercedes-Maybach GLS 600 4MATIC, S 450 4MATIC, dan Mercedes-Maybach S 580 4MATIC+.
.
Mencari Bahan Bakar yang Tepat Bagi Mesin Mitsubishi Xpander
GridOto.com - Mitsubishi Xpander Ultimate yang saya gunakan di Holiday Fun Drive 2022 termasuk MPV dengan mesin yang canggih. Itu terlihat dari hadirnya katup variabel MIVEC (Mitsubishi Innovative Valve timing Electronic Control) pada mesin Xpander yang berkode 4A91 itu.
Trybowo Laksono Saya mengandalkan Pertamax dari pertamina untuk Mitsubishi Xpander di HFD 2022Tentu saja mesin yang mumpuni mensyaratkan BBM berkualitas untuk menunjang kinerjanya. Dengan RON 92, ia sudah memenuhi kebutuhan mesin Xpander selama turing jarak jauh di Holiday Fun Drive 2022.
Tak hanya angka oktan, kandungan sulfur yang rendah, dan adanya formula Pertatec pun kian meningkatkan kualitas BBM Pertamax. .