All New Isuzu Panther 2020. Eits jangan salah, peminat Isuzu New Panther tahun 2010 masih banyak di bursa mobil bekas. Baca Juga: Isuzu Panther Vs Toyota Kijang Innova Diesel, Akselerasi dan Handling Unggul Mana? Menurut data kami, Isuzu New Panther ini harga termurahnya ada di angka Rp 110 juta untuk tipe LM Smart Turbo.
Berikut daftar harga mobil bekas Isuzu Panther tahun 2010 diambil dari pricelist GridOto.com. Adventure 2010 2.500 cc, 80 dk Rp 150 juta Grand Touring A/T 2010 2.500 cc, 80 dk Rp 165 juta Grand Touring M/T 2010 2.500 cc, 80 dk Rp 170 juta Hi-Grade LS Turbo 2010 2.500 cc, 86 dk Rp 150 juta LM Smart Turbo 2010 2.500 cc, 80 dk Rp 110 juta LV Turbo 2010 2.500 cc, 80 dk Rp 110 jutaNaksir Isuzu Panther? .
Isuzu Panther Harga OTR, Promo Mei, Spesifikasi & Review
Isuzu Panther sempat membuat Toyota Kijang ketar-ketir di masanya. Isuzu Panther hadir dengan mesin turbodiesel berkapasitas 2,5 liter. Mesin Isuzu PantherPanther ditenagai oleh 2499cc 4-silinder Diesel Mesin menghasilkan tenaga 78 hp dengan torsi 191 Nm.
Interior Isuzu PantherFitur interior termasuk Tacho Meter, Electronic Multi Tripmeter, Fabric Upholstery, Leather Steering Wheel, Digital Clock and Digital Odometer. Pesaing Isuzu PantherPesaing Panther adalah: Toyota Kijang Innova, Toyota Sienta, Honda Mobilio, Mitsubishi Xpander and Wuling Cortez. .
Isuzu Panther 2022
Kesan ‘Si Raja Diesel’ memang tak lepas dari Isuzu, dan terlihat dari mesin diesel yang digunakan Isuzu Panther. PT Isuzu Astra Motor Indonesia sudah merilis Isuzu Panther, sebuah versi MPV Isuzu yang benar-benar mengalami perubahan.
Bagi para konsumen yang berminat untuk membeli Isuzu Panther, sebaiknya baca dulu review mobil Isuzu Panther berikut ini. Perubahannya terus terjadi hingga saat ini harga Isuzu Panther dipasang mulai dari Rp287 jutaan untuk varian entry level Isuzu Panther SMART bertenaga diesel.
Di Filipina, Isuzu Panther dikenal dengan nama Isuzu Crosswind, sementara di Vietnam mobil ini disebut sebagai Chevrolet Tavera. .
Isuzu Mu-X (2016-2017) Harga OTR, Promo Mei, Spesifikasi & Review
Review populerM Moch Nurul Aini 31 Okt, 2020 untuk Isuzu MuX (2017-2021) Mobil tangguh dan irit Mix dipakai perjalanan jarak jauh enak dan capek apalagi BBM-nya irit dak bikin kantong kempes Baca SelengkapnyaR RC Setiyadi 26 Okt, 2020 untuk Isuzu MuX (2017-2021) Body SUV, senyaman MPV berdasarkan pengalaman 1 tahun lebih pakai MUX Premiere yang saya beli di tahun 2019, setelah melewati beberapa test Drive merk2 pilihan seperti Fortuner, Pajero dan TrailBlazer maka memutuskan untuk memilih MUX sebagai mobil "Bohay" kami. Seperti judulnya, mobil jenis big SUV ini memberikan kenyamanan berkendara baik pengendara maupun penumpang bak MPV.
Saya sebagai pengendara mendapatkan FUN to Drive ketika mengendarai Baca SelengkapnyaH Heru Widyanto 04 Agu, 2020 untuk Isuzu Mu-X (2016-2017) Inga-Inga Isuzu rajanya Diesel Isuzu Mobil perawatan yang tidak rewel n bermasalah dalam pemakaian untuk parts cukup murah n bahan bakar bisa pakai bio solar apalagi untuk dipakai keliling jawa tengah n jawa timur n sampai ke bali kembali ke Jakarta,untuk pemakaian solar sangat irit hanya perlu biaya sebesar Rp.3.250.000,- Isuzu Mux diesel ini termurah untuk jenis SUV sangat irit untuk pemakaian Bahan bakar Baca Selengkapnya .
Isuzu Panther 2021
Memang dari dulu, Isuzu Panther dan Toyota Kijang selalu bersaing dengan menawarkan berbagai spesifikasi yang dimiliki masing-masing mobil dalam mendapatkan hati para pecinta otomotif di Tanah Air. Desainnya pun sudah dilengkapi dengan back door garnish yang tidak hanya membuat Isuzu Panther tidak terlihat gagah, tetapi juga sporty.
Interior Isuzu PantherSelain sisi eksteriornya, Carmudi juga akan membahas secara detail sisi interior yang diusung Isuzu Panther. Performa Mesin Isuzu PantherUntuk mesin yang diusung MPV Isuzu ini dari generasi ke generasi, selalu mengutamakan mesin yang berkualitas tinggi dan bisa menjaga performa setiap waktu.
Suspensi dan Kaki-kaki Isuzu PantherUntuk bagian kaki-kaki, tidak berbeda jauh dengan chasis yang digunakan Isuzu Panther ini. .
Isuzu Panther Disuntik Mati, All-New MU-X 2021 Meluncur
Liputan6.com, Jakarta - Produksi Isuzu Panther di Indonesia resmi dihentikan. Meski begitu, PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) akan menghadirkan model terbaru dari SUV andalannya saat ini, All-New MU-X 2021. Direktur IAMI Rahmat Samulo dalam Isuzu Media Gathering 2021 yang digelar secara virtual, Rabu (10/2/2021), mengatakan, MU-X terbaru itu akan membawa sejumlah perubahan atau perbaikan dari model sebelumnya. Selain All-New MU-X 2021, Isuzu juga akan menghadirkan truk pikup terbaru dengan menambahkan model D-Max yang sudah beredar di Indonesia selama ini.
Presiden Direktur IAMI Ernando Demely menegaskan, pihaknya akan memfokuskan bisnisnya di Indonesia pada segmen kendaraan komersial (commercial vehicle), yang ditandai dengan disuntik matinya Isuzu Panther. .
All New Isuzu MU-X dan D-Max Masuk Indonesia Tahun Ini, Panther
KENDARA.ID – Pihak Isuzu Indonesia telah mengumumkan bakal merilis dua produk all-new di tahun 2021, yaitu MU-X dan D-Max generasi terbaru. Seperti kita ketahui, Isuzu D-Max generasi baru dirilis pertama kali di dunia di Thailand pada Oktober 2019, sedangkan MU-X satu tahun kemudian di Oktober 2020. Kedua mobil ini dibekali platform ladder frame terbaru Isuzu bernama Isuzu Symmetric Mobility Platform, yang diklaim lebih nyaman dan aman dibanding platform sebelumnya.
Pihak Isuzu menyatakan tidak akan ada pengganti Panther, dan mereka akan fokus ke kendaraan komersial plus Isuzu MU-X. Isuzu D-MaxIsuzu D-Max generasi ketiga resmi diluncurkan untuk pertama kalinya di dunia di Thailand pada Oktober 2019. .
Era Isuzu Panther Berakhir, All-New Isuzu Mu-X 2021 Bakal Meluncur
Suara.com - Dalam acara Isuzu Media Gathering 2021 yang digelar secara virtual, Rabu (10/2/2021), PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) membagi kabar seru. Yaitu siap menghadirkan model terbaru dari SUV andalannya ke Tanah Air: All-New Isuzu Mu-X 2021. Dikutip dari kantor berita Antara, PT IAMI berharap agar konsumen Tanah Air bisa menerima All-New Mu-X 2021 dengan baik. Baca Juga: Buka 2021, Isuzu Perkuat Layanan Purna JualIsuzu Mu-X 2021 yang mengaspal di Thailand [Dok Isuzu Japan, via Carscoops]. Target untuk 2021 yang dicanangkan PT IAMI adalah pangsa pasar Isuzu Elf 25 persen, Isuzu Giga 14 persen, dan Isuzu Traga 36 persen. .