Perawatan Jazz Vs Yaris. Agar lebih relevan, maka biaya yang disajikan tersebut kami bandingkan dengan kompetitor terkuat Honda Jazz, yakni Toyota Yaris . Honda Jazz sebagai medium hatchback yang sangat digemari di Indonesia bisa dibilang sangat memikat konsumen dari kalangan anak muda.
Ini merupakan harga mobil Honda Jazz di tahun 2020, tidak beda jauh dengan harga mobil All New Honda Jazz 2019. Honda Jazz 2020 memiliki total 4 varian dengan Honda Jazz RS CVT menjadi varian tertinggi New Honda Jazz 2020. Dibandingkan mobil Yaris Toyota tentu jauh lebih mahal, karena hatchback Toyota tersebut biaya servisnya hanya Rp 492 ribu.
.
5 Fakta Honda Jazz Vs Toyota Yaris, Konsumen Wajib Tahu
Selain itu, ada sejumlah hal penting lainnya mengenai komparasi Honda Jazz Vs Toyota Yaris yang tentunya sayang untuk kalian lewatkan. Mesin Sama-Sama 1.5 Liter, Tenaga Honda Jazz Lebih UnggulMembahas mengenai komparasi Honda Jazz Vs Toyota Yaris, pertama kami akan membahas mengenai jantung pacu kedua produk itu.
Faktor yang tak kalah penting untuk dibahas mengenai Honda Jazz Vs Toyota Yaris adalah dimensi yang ditawarkan. Toyota Yaris Punya Banderol Sedikit Lebih MahalSelanjutnya membahas mengenai Honda Jazz Vs Toyota Yaris, kedua produk ini sejatinya punya banderol yang tak jauh berbeda.
Adu Fitur Honda Jazz Vs Toyota YarisUrusan harga memang Toyota Yaris sedikit di atas Honda Jazz. .
Lebih Murah Mana, Biaya Servis Toyota New Yaris Atau Honda
Namun, mana yang lebih murah, biaya servis Toyota New Yaris atau New Honda Jazz 2020? New Honda Jazz memiliki 5 varian, New Honda Jazz RS CVT merupakan varian tertinggi dari Honda Jazz. Biaya servis Toyota YarisUntuk Toyota New Yaris, Anda akan mendapatkan berbagai kemudahan dalam layanan purnajual.
Biaya servis mobil Yaris Toyota juga cukup murah, di mana pada servis kedua sampai dengan keempat, dan servis keenam Anda hanya perlu mengganti oli mesin, filter oli, dan gasket dengan biaya per servis Rp 492.000, ketiga komponen ini akan selalu ganti di setiap servis berkala. Nah, pada servis rutin di 80.000 km, Anda juga harus ganti saringan bensin selain komponen yang diganti di 40.000 km, biaya yang harus dikeluarkan juga meningkat jadi Rp 2.433.300,-Komparasi biaya servis Toyota New Yaris dan Honda JazzJika melihat dari biaya servis sampai 50.000 km, Toyota New Yaris sepintas lebih murah dibandingkan New Honda Jazz.
.
Tes Kenyamanan dan Handling Honda Jazz Vs Yaris, Livina dan
Pada komparasi kenyamanan dan handling, Otoseken membandingkan dengan 4 hatchback bekas, yakni Honda Jazz tipe RS, Toyota Yaris tipe S Limited, Nissan Livina tipe XR dan Daihatsu Sirion. KenyamananWalaupun Honda Jazz unggul soal akselerasi, dan Toyota Yaris di sektor efisiensi bahan bakar, namun di sektor kenyamanan Nissan Livina XR ternyata yang paling nyaman berkat bantingan suspensi yang lembut.
Selain itu Nissan Livina juga punya feedback setir yang lebih mantap dibandingkan ketiga rivalnya saat dilakukan pengetesan pada saat barunya di tahun 2008. Auto Bild Indonesia Komparasi hatchback Jazz, Yaris, Livina, SirionBaca Juga: Pilihan Hatchback Bekas, Honda Jazz vs Yaris, Livina dan Sirion, Mana yang Paling Kencang? Platform Renault yang digunakan Livina memang diset untuk kebutuhan Compact MPV 7 seater, Grand Livina, yang mengutamakan kenyamanan. .
Ini Dia Hatchback Paling Murah Biaya Perawatannya
- Zaman serba mencekik seperti sekarang, mau membeli mobil pun tentu harus memikirkan biaya perawatannya juga. Sehingga, tak jarang konsumen yang mencari mobil-mobil yang biaya perawatannya murah.Mazda2, yang merupakan varian hatchback terbaru dari Mazda mengklaim, Mazda2 biaya perawatannya paling kompetitif diantara merek lain pada kelas yang sama, yaitu hatcback.Berdasarkan data yang diberikan Mazda, Selasa (7/12/2009) antara 0-100 ribu km, Mazda2 hanya membutuhkan biaya perawatan berkala sebesar Rp 7.983.000, itu berarti lebih rendah 20,3 persen dari para kompetitornya. Benarkah?Maka, kami coba bandingkan biaya perawatan Mazda2 antara 0-100 ribu km, dengan para kompetitor yang sejenis. Bagaimanakah hasilnya?Coba kita lihat Honda Jazz, yang berada pada segmentasi yang sama, yaitu hatchback.
Sedikit lebih murah dibandingkan Jazz.Tentunya biaya estimasi perawatan ini bisa menjadi salah satu dari banyak faktor acuan Anda dalam memilih hatchback, seperti konsumsi bahan bakar, kenyamanan atau hal lainnya. .
Pertarungan Sengit Honda Jazz GE8 vs Toyota Yaris Bakpao, Siapa
Otoseken.id - Honda Jazz GE8 atau Jazz generasi kedua dan Toyota Yaris Bakpao di pasar mobil bekas masih banyak peminatnya. Toyota juga meluncurkan hatchback 1.500 cc yaitu Toyota Yaris pada 2006 atau biasa yang disebut Toyota Yaris Bakpao karena desainnya seperti kue bakpao.
Dio / GridOto.com Honda Jazz GE8 BekasBaca Juga: Kenang Lagi Perjalanan Honda Jazz, Hatchback yang Pernah BerjayaJika mengacu pada data Pricelist GridOto.com, harga Honda Jazz GE8 generasi kedua tipe RS A/T tahun 2008 sekitar Rp 120 Juta. Lantas mending pilih Honda Jazz GE8 RS A/T atau Toyota Yaris S Limited A/T (bakpao) bekas? Abdul Aziz Masindo/Otoseken.id Toyota Yaris Bakpao bekasBaca Juga: Toyota Yaris Bakpao, Hatchback yang Masih Digandrungi Kaum MudaSebab harga barunya pada saat itu Jazz RS dibanderol Rp 187,5 juta, sedangkan Yaris tipe S Liimited harganya Rp 179,6 juta.
.
5 Kelebihan Toyota Yaris Dibanding Honda Jazz
New Yaris sebenarnya hanya model facelift. Melihat tampilannya jadi terasa asing dan segar dipandang ketimbang Honda Jazz.
Karena Jazz generasi sekarang, sudah ada sejak 2014 dan hanya alami facelift jauh lebih ringan dari Yaris. Meski desainnya tak masuk selera banyak orang, tipe tertinggi terasa spesial berkat aplikasi full body kit TRD. Lebih menggambarkan varian sporty dari divisi khusus Toyota ketimbang Jazz tipe RS. .
Bantu milih hatchback (jazz, mazda 2 or yaris?)
Ane ada rencana beliin mbl bwat adik ane. Budget ga bnyk sekitar 250an lebih dikit masi diusahain lah.Adik ane masi kelas 2 sma, sebenernya untuk saat ini gamau pake mbl, lebih suka naek mtr.
tp dgn pertimbangan kuliah pasti minta mbl dan kalo bayar biaya kuliah sambil kredit mbl bakalan agak berat jdnya mending beli dr skrng. Jd cuma ada beres honda, toyota, daihatsu, hyundai, mitsubishi.
Mazda ga ada.Pertimbangan 3 hatchback itu ajaJazzplusnya: All rounder ya, bagasi besar, interior so so lah, beres ada di tempat tinggal ade ane, walaupun beres honda pelayanannya gtu2 aja.Negatifnya: built quality honda lg dipertanyakan, ane baru beli crv built quality ancur2an. .
Honda Jazz Vs Yaris: Mana Pilihan Terbaik untuk Dibeli
Di segmen ini, head to head Honda Jazz vs Yaris memang paling dominan. Bagaimanapun, komparasi Honda Jazz Vs Toyota Yaris masih seru untuk jadi perbincangan. Walaupun seri pembaruannya lebih lama, dari segi performa mesin, New Honda Jazz masih lebih unggul daripada New Toyota Yaris 2021.
KesimpulanBaik Honda Jazz maupun Toyota Yaris sama-sama memiliki keunikan dan keunggulannya masing-masing. Itu dia sedikit review Honda Jazz vs Yaris.
.
Pilih Honda Jazz atau Toyota Yaris Bekas?
Dari beberapa model yang dipasarkan, ada model yang cukup laris di pasaran dan saling bersaing ketat, yaitudan Toyota Yaris. Ya, dari sisi tampilan keduanya memang terkesan sporty dan cocok dengan selera anak muda.
.