Vw Caravelle Diesel. Halo sobat GridOto semua, kalian sedang mencari mobil bekas MPV dengan kabin yang cukup luas? Ada VW Caravelle yang seharga Rp 100 jutaan lo. Volkswagen (VW) Caravelle bisa dijadikan pilihan karena mempunyai kabin yang luas, cocok buat yang mempunyai keluarga banyak. Jika kita melihat sejarahnya, VW Caravelle T5 merupakan Caravelle generasi kelima yang menggantikan VW T4 tahun 1992 sampai 2004.
Model T5 secara resmi masuk ke Indonesia pada tahun 2004 dengan membawa desain yang lebih membulat dan ekslusif. .
VW Caravelle T5 Turbo Diesel Tahun 2004, MPV Asal Jerman
Otoseken.id - Volkswagen (VW) Caravelle merupakan MPV mewah asal Jerman yang punya keluasan kabin yang lapang dan fitur melimpah. Jika kita melihat sejarahnya, VW Caravelle T5 merupakan Caravelle generasi kelima yang menggantikan VW T4 tahun 1992 sampai 2004.
Nah Rekan Otoseken yang tertarik membeli MPV asal Jerman ini, VW Caravelle T5 Matik tahun 2004 ini dibanderol seharga Rp 155 juta, wah setara dengan Toyota Kijang Innova 2.0 Tipe V tahun 2010 ya sob. Instagram @gudbymuhdor Kursi baris kedua VW Caravelle T5 2004(Baca Juga: VW Caravelle DSG tahun 2010, Interiornya Kelewat Mewah dan Sporty)Menurut postingan dari akun Instagram @gudymuhdor, jarak tempuh (odometer) VW Caravelle T5 di angka 70 ribuan kilometer.
Instagram @gudbymuhdor Interior VW Caravelle T5 2004Unit VW Caravelle T5 ini berada di Blok M, Jakarta Selatan. .
Volkswagen caravelle diesel
Urutkan Urutkan Tanggal (Terbaru) Tanggal (Terlama) Harga (Terendah ke tertinggi) Harga (Tertinggi ke terendah)filters_payment_type setiapKilometerTanpa minimum 2500 Km 5000 Km 10000 Km 20000 Km 30000 Km 40000 Km 50000 Km 60000 Km 70000 Km 80000 Km 90000 Km 100000 Km 125000 Km 150000 Km 175000 Km 200000 Km 250000 Km 300000 Km 400000 Km 500000 Km- .
Volkswagen Caravelle MPV Nyaman Dikendarai, Namun
Otoseken.id - Di pasar Indonesia, Volkswagen Caravelle baru hadir sejak model T4 beredar pada 1992. Mesin yang digunakan berkapasitas 2.500 cc 5 silinder bensin dengan transmisi manual dan berpenggerak roda depan, memiliki kapasitas angkutnya 8 orang.
Untuk kode GL, tersedia dua pilihan mesin, yaitu bensin 2.500 cc 5 silinder dan turbodiesel 2.500 cc 5 silinder, untuk pilihan transmisinya hanya matik. Bagi Anda yang ingin memiliki Volkswagen Caravelle bekas, simak dulu rangkuman penyakitnya.
Hal ini bisa diakibatkan mobil banyak digunakan untuk mengangkut penumpang secara berlebihan oleh pemilik sebelumnya mengingat VW Caravelle punya daya angkut yang besar. .
Hyundai H1 or VW Caravelle
Post by haristk7 ยป 05 Mar 2018, 14:24Hyundai H1 diesel aja, 6 orang masih lumayan nyaman lah itu mobil, lega pula dalamnyasori oot..saya tiap akhir pekan pagi suka olahraga dan suka lewatin rumah kedubes nya Thai dan ada H-1 nangkring di garasinya pake pelat CD#menolaklupa"If you think education is expensive, try the cost of ignorance" .
Harga VW Caravelle T5 Bekas Cukup Terjangkau, Tapi Tetap Ada
JAKARTA - Buat yang dulu gak kesampaian beli VW Caravelle T5 dalam kondisi baru, sekarang kalian bisa membeli mobil ini dengan harga yang miring. Soalnya, VW Caravelle T5 keluaran 2005 sudah bisa didapat dengan harga mulai dari Rp 200 juta, itu adalah harga untuk versi short wheelbase-nya.
Mengingat VW Caravelle T5 sudah berusia 12 tahun, tentunya ada PR yang harus diperhatikan oleh calon pembelinya. Apa sih PR dari Caravelle T5? Gimana, masih minat sama Caravelle T5? .
Kantor Berjalan dalam VW Caravelle
Dalam kesempatan test drive kali ini, detikOto mencoba Caravelle yang pendek saja alias Short Wheel Base.Benar saja ketika berada di dalam, penumpang disuguhi dengan fitur mewah. VW Caravelle hadir dengan konsep mobil multifungsi yakni kabin belakang yang bisa beralih fungsi menjadi ruang rapat.Konsep captain seat pada kursi baris kedua (yang bisa diputar 360 derajat) dan ketiga memungkinkan para bos-bos membahas tentang masa depan perusahaan.
Jika tak memerlukannya, meja ini bisa digeser ke belakang mobil untuk memperluas kabin.Pengaturan AC juga bisa dikendalikan dari kabin penumpang, jadi tidak menggangu aktivitas pengemudi. Sepertinya VW benar-benar memperhatikan keinginan para bos-bos yang tidak ingin ada suara berisik ketika mengadakan rapat.Jadi penasaran dengan performa mesin 2.000 cc Turbo Direct Injection (BiTDi) 7-percepatan. Namun yang kami rasakan ketika spedometer menunjukkan angka 120 km/jam, mobil masih melaju dengan sangat nyaman.VW Caravelle memiliki dimensi PXTXL (3,4 meter, 1.959 meter, 1,940 meter). .