Perawatan Mercy Boxer 300e. Kira-kira, berapa biaya tune up Mercy boxer ini ya? Cara Mengetahui Mercy Boxer Kondisi BaikCara yang paling mudah sebelum Carmudian membeli Mercy Boxer adalah dengan melihat tampilan eksterior. Harga Spare Part Mercy BoxerJika sudah meminang Mercy Boxer, mungkin kamu akan terbayang tentang harga spare partnya.
Biaya Tune Up Mercy BoxerUntuk biaya servis dari mobil ini, sebenarnya masih tergolong ke dalam kategori murah. Bengkel ini memberikan biaya tune up Mercy Boxer di kisaran Rp225 ribu. .
Pengen Miara Mercy Boxer W124? Segini Estimasi Biaya
Padahal menurut pengalaman kami yang menggunakannya, biaya perawatan dan sparepart W124 ini masih cukup terjangkau serta cukup mudah didapat. Sosok Mercy Boxer atau Mercedes-Benz W124 kini kembali naik daun sebagai mobil modern classics.
Daripada penasaran, berikut ini estimasi biaya perawatan rutin dari Mercy Boxer berdasarkan pengalaman kami memilikinya. Biaya Ganti Oli Transmisi dan Gardan di Mercy Boxer Tipe ManualMeskipun memakai transmisi manual, namun tetap saja butuh ganti oli transmisi.
Sebagai informasi, Mercy Boxer bermesin 4 silinder seperti 230 E atau E220 rata-rata konsumsi bahan bakarnya di angka 7-11 km/liter. .
Owning Experience: Mercy Boxer W124 E320
Gay n Om Peot, akhirnya saya memberanikan diri meminang Boxer W124 E320.Untuk sejarah singkat nya sih sudah banyak di ulas, bahwa W124 alias Boxer ini merupakan next gen dari Mercy Tiger W123. Dinamakan boxer karena bentuknya yg boxy atau mengkotak, bukan karena menggunakan mesin boxer. Untung saja Boxer yg saya lihat jok nya masih ori dan masih mulus, tidak ada sobek. Boxer yg saya target untuk koplingnya masih bagus, hanya rem nya yg butuh diinjak agak dalam. Skrg baru terasa mesin boxer yg sebenarnya- Trouble indikator radiator menyala. .
Mau Beli Mercedes-Benz W124 Alias Mercy Boxer? Ini Tipsnya
GridOto.com-Mercedes-Benz W124 atau dikenal dengan panggilan Mercy Boxer, merupakan salah satu lini produk Mercedes-Benz yang melegenda di Indonesia. Di Indonesia sendiri merupakan mobil tua bangka (motuba) yang hingga kini masih banyak dicari meskipun usianya sudah mencapai 3 dekade. Jika Anda ingin meminangnya, berikut tips yang perlu Anda perhatikan.
Spare part fast moving dan slow moving mobil ini memang cenderung murah untuk mobil Eropa, tapi part interiornya lah yang hampir sulit untuk dicari jika rusak. Heri juga menjelaskan, kondisi mobil keseluruhan bisa dikatakan baik bila pada bagian interior terawat tanpa ada kerusakan berarti karena pemilik mobil pasti merawatnya dengan baik.
.
Ask : W124 atau E34/E36
Kalo W124 cocok kalo untuk nunjukin kedewasaan sih, kalo bawa nyante2 pasti uenak, modif stance jg guanteng. Coba cek youtube aja b itu video dari Fifth Gear muji kebadakan W124.
Uenak pasti untuk harian.Kalo W124 cocok kalo untuk nunjukin kedewasaan sih, kalo bawa nyante2 pasti uenak, modif stance jg guanteng.Kalo soal perawatan sih masih pegang Merc ya dari Biem, apalg Merc jaman lawas sih badak2.Coba cek youtube aja b itu video dari Fifth Gear muji kebadakan W124. Untuk perawatan W124 lebih gampang, karena build quality nya lebih superior dibandingkan E34, dan parts juga udah banyak banget dimana-mana.
Kenyamanan sih lebih enak W124, suspensi lebih empuk dan mobil lebih senyap dari E34 berkat drag coefficient yang rendah, tapi kalau ngejar handling sih lebih enak bawa E34, dan E34 juga nggak bisa dibilang nggak nyaman ya. .
[WTA] Biaya Perawatan pilihan BMW, Mercy, dan Honda
pilihan saya pakai tiger opsional, perlu survey lagi dari ketersediaan dan biaya suku cadangnya. Keluar uang banyak paling selama saya pake E30 itu diliat apakah saya apik dan merawatnya dgn baik atau tidak. Yang penting tidak terbebani (tapi anehnya saya sendiri tidak masalah selama memakai mobil itu kondisional, mengingat kota bandung mulai padat). Sbg gantinya jika pakai mobil jepun ya Honda Ferio/Grand Civic atau kembali ke Toyota Great Corolla atau yang KE30/KE20 heheNah untuk mercy saya masih ragu, terutama yang agan bilang ttg mercy boxer.
Apakah perawatan dan biaya suku cadangnya benar benar murah (mahal dikit mah ada pasti) atau mahal banget? .
Kepincut Si Mercy Boxer? Kenali Dulu Penyakit Mercedes-Benz
Otoseken.id - Mercy Boxer merupakan Mercedes-Benz E Class W124 generasi kelima, petama kali beredar di Indonesia tahun 1985 - 1996. Yap jika melihat dari awal kelahirannya, saat ini Mercy Boxer ada yang sudah menyentuh umur 30 tahun. Jika Anda tertarik membeli Mercy Boxer ini, sebaiknya kenali beberapa penyakit yang sering dialami sedan asal Jerman ini. Masalah yang sering dialami yaitu di fuel distibutor, karena Mercedes-Benz W124 yang pre-facelift atau sebelum facelift masih menggunakan injeksi mekanikal dengan fuel distributor.
Kemudian di masalah fuel pump, nah kalau masalah fuel pump dialami Mercy Boxer yang sudah facelift, fuel pump menggunakan injeksi dengan ECU. .
Mercedes-Benz Hingga BMW Perawatan AC, Kuncinya di Filter
Dengan AC, membuat kita lebih nyaman mengendarai mobil di saat siang terik atau ketika hujan deras. Karena AC membantu mendinginkan kabin mobil Anda di saat panas, dan juga membantu menghilangkan embun ketika hujan deras.
Baca Juga: AC Mobil Nggak Adem, Komponen di Kompresor Sebabnya, Ganggu Sirkulasi FreonBelum lagi keringat Anda bercucuran karena panasnya udara. Karena masih banyak yang beranggapan kalau servis AC mobil Eropa itu ribet dan mahal.
"Gak ribet juga sebenarnya, tapi memang ada beberapa mobil Eropa yang harus bongkar dasbor ketika servis AC total," .
Harga Spare Parts Mercedes-Benz W124 Alias Mercy Boxer
GridOto.com-Salah satu mobil tua buatan Eropa yang Anda bisa pertimbangkan jika ingin memilikinya adalah Mercedes-Benz W124 alias Mercy Boxer. Jika ingin meminangnya, berikut gambaran biaya part yang bisa Anda siapkan.
Karena injeksinya masih menggunakan mekanikal, jika mengalami masalah masih bisa diperbaiki dengan biaya sekitar Rp 1,5-2 juta. Kemudian untuk fuel pump, masalah yang terjadi pada model facelift jika mengalami kerusakan perlu diganti dengan biaya 1 buah sebesar Rp 2-3 juta. Pada bagian transmisi, terutama untuk varian otomatis, biaya overhaul sebesar Rp 10 sampai Rp 12 juta untuk fullset baru.
.