Konsumsi Bbm Suzuki Aerio. Kelebihan dan kekurangan Suzuki Aerio harus diketahui oleh calon konsumen sebelum meminangnya menjadi tunggangan sehari-hari. Selain dimensinya yang unik, Suzuki Aerio kian menarik karena saat ini harga pasarannya di bursa mobil bekas terbilang murah. Kelebihan Suzuki AerioEksteriorEksterior Suzuki Aerio tidak terlalu menonjol lewat permainan lekuk-lekuk yang dinamis. Kekurangan Suzuki AerioSetelah membahas beberapa kelebihan Suzuki Aerio, bukan berarti kendaraan ini tanpa kekurangan. Artinya kabin Suzuki Aerio kurang kedap sehingga sedikit mengorbankan kenyamanan berkendara. .
Tolong dong...mana lebih baik honda jazz or suzuki aerio
Post by datsu ยป 14 Jun 2005, 08:22Kmrn saya gak sengaja pas lagi nyuci vios di bengkel liat jazz biru yang mau nyuci juga...Pas dia jalan dari lajur kanan mau ke kiri ternyata di kirnya ada motor yang gak mau ngalah... pas udah mepet sama motor itu, si motor malah melaju aja, PADAHAL injekan kaki di motor itu udah masuk ke kolong roda kiri depan tu jazz...Seketika itu juga itu bemper kiri depan jazz langsung kaya terkoyak gitu...
Mirip kaya besi bengkok lah...Yang saya bingung..masa mobil sekelas honda sebegitu jeleknya kah kualitas bempernya sampai ketarik sama injekan kaki motor bisa langsung copot bautnya dan bengkok!!?? Kalo kawan2 liat, pasti pada gak nyangka, kenapa?? karn bengkoknya bemper itu hampir 180 derajat.. Arah ujung bempernya hampir mengarah ke depan...Cuman itu aja sih yang saya pertanyakan dari kualitas jazz.. .
Harganya Rp 50 Juta, Kenali Penyakit Umum Suzuki Aerio Bekas
"Kaki-kaki dominannya ball joint as roda manual itu agak rentan biasanya, kemudian as intermediate juga sering kena dan lagi-lagi manual, matik mah enggak. Jadi mending beli matik, mungkin ya.
Saya pakai 5 tahun ini enggak ada masalah tuh," tutup Wahri. .
Review Suzuki Aerio 2002: Memang Kurang Laris, Tapi Masih Oke
Jika boleh diibaratkan, desain eksterior Suzuki Aerio 2002 dikemas sangat klasik ala tahun 1990-an, belum bisa dikategorikan modern bergaya anak muda masa kini. Interior Suzuki Aerio 2002Untungnya, kabin interior Suzuki Aerio 2002 menggunakan dimensi yang cukup tinggi. Review Suzuki Aerio 2002: DashboardMeski desain eksterior-nya terasa sangat klasik, hal berbeda ditonjolkan pada kabinnya. Review Suzuki Aerio 2002: SetirSalah satu alasan Cintamobil.com menyukai Suzuki Aerio 2002 dikarenakan Speedometer-nya menggunakan basis Digital serta menyediakan indikator suhu. Review Suzuki Aerio 2002: KursiKursi-kursinya dikemas dengan bahan kain dibalut warna coklat. .
Sekennya Mulai dari Rp40 Jutaan, Ketahui Kelebihan dan
Sekelas Hatchback, Kabin Aerio Terasa LuasKabin Suzuki Aerio luasTidak seperti hatchback pada umumnya, Suzuki Aerio untuk kabinnya terasa luas berkat bentuknya yang panjang dan tinggi mirip-mirip seperti Nissan Livina XR. Fitur Suzuki Aerio Modern dan LengkapFitur Suzuki Aerio modernKelebihan berikutnya yang dimiliki Suzuki Aerio ialah fitur. Perawatan Mudah Suku Cadang MelimpahPerawatan Suzuki Aerio mudahSoal perawatan Suzuki Aerio sangatlah mudah.
Kaki-kaki Depan Gampang RusakKaki-kaki depan Suzuki Aerio mudah rusakMenggunakan penggerak Front-wheel Drive, Suzuki Aerio memiliki kelemahan di sektor kaki-kaki depannya. Peredam Kabin Suzuki Aerio TipisTerakhir masalah yang dialami pemilik Suzuki Aerio yaitu peredam kabinnya. .
Preferensi cara ukur konsumsi BBM di Aerio
Mungkin karena seringnya isi sampe hapal banget perkiraan liter bensin yang harus diisi. Kebetulan akhir Maret kemaren newbie coba isi full sampe luber di bibir tangki setelah itu reset trip dan pulang ke rumah, sempat ditunggu beberapa lama bensin tidak turun lagi.
Kalo full sampe luber kelemahannya ada bensin yang kebuang, terbukti 3 kali isi pasti ada aja bensin yang kebuang meski dikit. update lagi pengisian full berikutnya (tetap bersambung dari yang atas), terpaksa isi full lagi soalnya lagi ngetes modifikasi ringan....
pingin tau konsumsinya seperti apa. Next nya bener-bener ga mau isi luber dah.....
rugi juga selain bensin kebuang, bayarnya dibulatkan ke atas hehehehehe.regards,singachu .
Ternyata Ini Penyebab BBM Mobil Boros, Yuk Cari Tahu
7 Penyebab Bensin Mobil Boros yang Sering Tak DisadariMobil yang boros bensin tentu saja akan menimbulkan ketidaknyamanan. Kupas tuntas mengenai penyebab bensin boros, berikut ini beberapa kebiasaan yang perlu diperhatikan. Filter bensin yang kotorPenyebab bensin mobil boros yang selanjutnya adalah karena filter bensin kotor. Kebocoran pada knalpotBaca Juga : Ternyata Ini Penyebab Mesin Mobil Cepat Panas Bagian knalpot seringkali luput dari perhatian, karena knalpot bocor bisa jadi sumber penyebab bensin boros.
Cara Mengatasi Mobil yang Boros BensinnyaSudah tahu apa saja penyebab bensin boros yang mulai kini bisa Anda antisipasi? .
Kelebihan Dan Kekurangan Suzuki Aerio Lengkap
ekterior suzuki aeriointerior suzuki aeriomesin suzuki aerioSuzuki aerio merupakan mobil hatcback yang di keluarkan oleh dealer ternama suzuki. Suzuki aerio pertama kali di produkasi di indonesia pada tahun 2001 namun, mobil ini di rakit sesuai manual pada tahun 2003.
Mobil ini di luncurkan untuk menggantikan posisi nya suzuki forsa yang mungil. Dan ini lah yang dimiliki kelebihan suzuki aerio tang menggunakan kontrol panel yang sedikit serong ke arah pengemudi sehingga sangat mudah untuk di jangkau.
Perawatan mesin suzuki aerio ini sangat mudah serta suku cadang yang di berikan sangat melimpah. .
Perang 4 Mobil Hatchback, Jazz vs Aerio vs Getz vs Aveo, Menang
Diantaranya Honda Jazz, Suzuki Aerio, Hyundai Getz, dan Chevrolet Aveo yang semuanya bertansmisi otomatis. Untuk urusan akselerasi, Honda Jazz lah yang paling unggul, walaupun Honda Jazz pada saat itu masih menggunakan teknologi iDSI (Intelegent Dual Sequential Ignition) belum VTEC. OTOMOTIF Komparasi teknologi mesin Honda Jazz, Suzuki Aerio, Hyundai getz, Chevrolet AveoPada Suzuki Aerio, meski memiliki teknologi VVT (katup variabel), dan jumlah katup paling banyak (16 katup), Suzuki Aerio masih kalah 0,16 detik dari Honda Jazz saat tes akselerasi 0-100 km/jam.
OTOMOTIF Komparasi 4 mobil hatchback Honda Jazz, Suzuki Aerio, Hyundai Getz, dan Chevrolet Aveo tahun 2004Berlanjut pada pengereman, teknologi rem ABS + EBD membuat Suzuki Aerio paling superior. Diikuti dengan Suzuki Aerio pada posisi kedua, Chevrolet Aveo pada posisi ketiga, dan Hyundai getz di posisi terakhir. .