Konsumsi Bbm Nissan Serena C26. Di Navara solar saja cukup..KAtanya yang sudah sering pake 2.000cc an... entah old serena, another brand, serena ini irit.
Tapi... itu kan test drive, harian pasti akan menyesuaikan..Mesin MR20DD cukup rewel biasanya...
karena Direct injectionnya, oli harus 0W-20 yang terbaru... dan bensin premium pastinya bisa, enak atau nggak tiap mobil berbeda-beda. Lagipula juga perlu dicoba, full tank pertalite vs pertamax gimana...
irit mana...Masalah HU, HUnya apa yang masih cungkwok gak jelas itu ya? Kalau mau ya upgrade saja om, tidak lupa Bass kolong untuk setup paling minimal dongkrak low freq. Oh iya, tombol disetir, bisa dibelikan milik Grand Livina supaya full version hihihi....Selebihnya sudah non oem grade untuk upgrade audio. .
Ini Hasil Pengujian Tangki BBM Nissan Serena Oleh Tim GridOto
GridOto.com - Minggu lalu sempat viral video pengguna Nissan Serena yang isi BBM hingga 78 liter di salah satu SPBU Pertamina di Jakarta. Padahal berdasarkan klaim, Nissan Serena berkode C26 hanya memiliki kapasitas tangki BBM 60 liter. Tim GridOto.com melakukan pengujian secara independen untuk mengetahui berapa volume bahan bakar total yang bisa dimasukkan ke dalam tangki BBM Nissan Serena. Dipo Tangki BBM Nissan Serena dilepas untuk pengurasan BBMSetelah tangki benar-benar kosong, kami mengisi BBM sebanyak 6 liter sebagai modal kami melaju dari kantor GridOto.com di Kebon Jeruk, Jakarta Barat menuju SPBU di Condet, Jakarta timur.
Usai Dites, Mesin Pompa SPBU Yang Isi Nissan Serena Sampai 78 Liter Dinyatakan Sesuai Standar)Selanjutnya, kami mengisi BBM di dispenser yang sama dengan pengguna Serena beberapa minggu lalu. .
Murah tapi Boros? Ketahui Kekurangan dan Kelebihan Nissan Serena
Bagaimana spesifikasi, keunggulan dan harga dari MPV terbaru tersebut?dan apa yang menjadi kelebihan dan kekurangan dari Nissan Serena? Empat generasi sebelumnya diantaranya seri C23, C24, C26, All New Nissan Serena C27.Terbaru, Nissan Motors sebagai produsen telah meluncurkan produk nissan serena 2022 dengan dua seri yakni Nissan Serena X dan Nissan Serena Highway Star. Nissan Serena C23Diluncurkan pada tahun 1996, seri C23 hadir dalam dua tipe yakni Serena C23 SGL dan Serena C23 FGX. Pada tahun 2022, Nissan Serena mengeluarkan seri terbarunya yakni Nissan Serena 2022. Pertanyaan Seputar Nissan SerenaKenapa Nissan Serena Boros? .
Ini Hasil Pengujian Tangki BBM Nissan Serena Oleh Tim GridOto.com
GridOto.com - Minggu lalu sempat viral video pengguna Nissan Serena yang isi BBM hingga 78 liter di salah satu SPBU Pertamina di Jakarta. Padahal berdasarkan klaim, Nissan Serena berkode C26 hanya memiliki kapasitas tangki BBM 60 liter. Tim GridOto.com melakukan pengujian secara independen untuk mengetahui berapa volume bahan bakar total yang bisa dimasukkan ke dalam tangki BBM Nissan Serena. (BACA JUGA: Pemilik Nissan Serena yang Isi Bensin 78,1 Liter Tolak Petugas SPBU Condet untuk Cek Tangki)Agar pengujiannya sesuai dengan video yang sempat viral, kami menggunakan Nissan Serena seri yang sama, berikut lokasi SPBU dan bahan bakar yang digunakan (Pertamina Pertalite). Dipo Tangki BBM Nissan Serena dilepas untuk pengurasan BBMSetelah tangki benar-benar kosong, kami mengisi BBM sebanyak 6 liter sebagai modal kami melaju dari kantor GridOto.com di Kebon Jeruk, Jakarta Barat menuju SPBU di Condet, Jakarta timur. .
Konsumsi Bensin Serena per Kilometer dan kapasitas Tangki Nya
Konsumsi bensin Serena C24 adalah 8,1 km/liter, konsumsi bensin Serena C26 adalah 11,2 km/liter, dan konsumsi bensin Serena C27 adalah 11,9 km/liter. Daftar Isi :Konsumsi Bensin SerenaKapasitas Tangki SerenaJenis Bensin SerenaAkibat Menggunakan Bensin Yang SalahTips Berkendara Hemat Bensin dengan SerenaKonsumsi Bensin SerenaBerikut ini adalah tabel konsumsi bensin Nissan Serena Berdasarkan tipe :Tipe Serena Konsumsi Bensin Serena C24 8,1 km/liter Serena C26 11,2 km/liter Serena C27 11,9 km/literUji konsumsi bensin Serena tersebut dilakukan dengan berdasarkan uji yang dilakukan pada jalanan dalam kota dengan kondisi ramai lancar.
Kapasitas Tangki Mobil SerenaNissan Serena semua tipe memiliki kapasitas tangki bensin yang sama, yaitu 60 liter. Kapasitas tangki Serena terhitung lebih besar dibandingkan dengan mobil MPV lainnya, hal ini karena Serena mempunyai bodi mobil yang lebih bongsor. Yang artinya bensin oktan tinggi lebih baik dari bensin oktan rendah. .
REVIEW NISSAN SERENA HWS 2.0 2017: KEMEWAHAN
Saat itu Nissan Serena generasi C23 tersedia dalam dua pilihan mesin yaitu 2.000 cc dan 1.600 cc. Apa saja kelebihan yang dimiliki Nissan Serena Highway Star tahun 2017 ini? Melongok dapur pacu dari Nissan Serena 2.0 ini tentu saja membopong mesin berkapasitas 2.000 cc dengan konfigurasi 4 silinder segaris.
Yang cukup menarik dari teknologi untuk mesin Nissan Serena generasi C26 adalah tersedianya tiga pilihan mode berkendara, yaitu Eco Mode, Normal dan Sport Mode. Kelebihan lain yang dimiliki oleh Nissan Serena generasi C26 ini adalah lantainya yang rendah. .
4 Kekurangan Nissan Serena Dibanding Toyota Voxy, Masih Mau
Mau tahu detail kekurangan Nissan Serena? Performa Mesin Kurang NendangKekurangan Nissan Serena yang pertama adalah performa mesin yang kurang optimal jika dibandingkan dengan rivalnya yaitu Toyota Voxy. Hasilnya tentu jadi kekuarangan Nissan Serena, karena dengan kondisi stop and go, MPV Nissan ini mengalami wheelspin dan tidak bisa menanjak. Dan sekali lagi, Nissan Serena kalah alias lebih boros dibanding Toyota Voxy.
Namun begitu, hasil review kami untuk pengujian BBM melewati jalan tol, Nissan Serena unggul dibanding Toyota Voxy. .
REVIEW : Nissan Serena, MPV “Van” yang Masih Diminati
Termasuk survivor yang bernama Nissan Serena. Pastikan anda menonton video review Nissan Serena kami di YouTube Channel Carmudi Indonesia untuk melihat dengan jelas seberapa besar ruang kepala yang tersedia. Jok baris kedua juga sama leganya, bahkan bisa dikatakan, “fleksibilitas” adalah nama tengah dari medium van ini.
Juga lingkar setir Nissan Serena yang sudah dilapis kulit sehingga menambah rasa premium yang didapat. Jok baris ketiga dapat dilipat dengan konfigurasi 50:50 ke samping yang berarti memasukkan barang panjang seperti sepeda pun memungkinkan. .
Konsumsi BBM Nissan Serena C27, Lebih Hemat?
Namun, konsumsi BBM ini tentunya bergantung dengan bagaimana cara Anda mengemudikan mobil dan memanfaatkan berbagai macam fitur yang disematkan. Sebab, ada juga yang mengatakan konsumsi Nissan Serena C27 berkisar di 16,1 Km/liter. .
650 Kilometer Bersama Nissan Serena : Paket Komplit Mobil
AutonetMagz.com – Sudah setahun lebih sejak Nissan Motor Indonesia (NMI) memperkenalkan Nissan Serena C27 di pasar Indonesia. Nissan Serena di Rest Area PurwodadiUnit Nissan Serena C27 yang kami dapatkan merupakan tipe Highway Star (HWS) yang merupakan tipe tertinggi dari Nissan Serena di Indonesia saat ini. Yang jelas, Nissan Serena C27 memiliki bentuk body yang masih cukup identik dengan C26, namun dengan modernisasi di beberapa titik. Kali ini, kami mengajak Nissan Serena untuk melahap rute dalam dan luar kota sejauh 650 kilometer jauhnya. KesimpulanJadi, kesimpulannya, Nissan Serena C27 HWS hadir sebagai sebuah mobil keluar yang cukup komplit untuk segala keperluan. .